JPN Koordinasi dengan 2 OPD untuk Pengendalian Inflasi Daerah

  Kejari Jember – Koordinasi Kejaksaan Negeri Jember dengan Pemerintah Kabupaten Jember untuk melaksanakan sejumlah kegiatan pengendalian inflasi daerah terus dilakukan.   Langkah itu dilakukan sebagai upaya Jaksa Pengacara Negara (JPN) pada Kejari Jember untuk memberikan pendampingan hukum bagi Pemkab Jember melalui organisasi perangkat daerah (OPD).   Seperti diketahui, ada delapan OPD Pemkab Jember yang didapuk untuk melaksanakan pengendalian inflasi sebagai dampak kenaikan BBM.   Seperti Dinas Koperasi dan UMK Kabupaten Jember. Melalui Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara (TUN), Kejari Jember pada Rabu, 26 Oktober 2022, melaksanakan koordinasi dengan…

Read More

BRI dan Kejari Jember Teken Kerja Sama

  Kejari Jember – PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk. Cabang Jember menjalin kerja sama hukum dengan Kejaksaan Negeri Jember.   Penandatanganan perjanjian kerja sama tersebut berlangsung di kantor BRI Jember, Selasa, 25 Oktober 2022.   Dari Kejari Jember diwakili Kepala Kejari Jember I Nyoman Sucitrawan, SH., MH., dan BRI Jember diwakili Mohammad Sukari.   Penandatanganan kerja sama bidang hukum perdata dan tata usaha tersebut disaksikan oleh Jaksa Pengacara Negara (JPN) Kejari Jember dan pejabat BRI Jember. (din)    

Read More

Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah

  Kejari Jember – Guna melakukan pengendalian inflasi di daerah, Kementerian Dalam Negeri menggelar rapat koordinasi dengan gubernur dan bupati/wali kota seluruh Indonesia.   Rakor dipimpin langsung oleh Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian.   Rakor dengan menghadirkan 7 narasumber dari kementerian/lembaga negara ini diikuti oleh Kejaksaan Negeri Jember.   Pejabat Kejari Jember yang ikut secara virtual  yaitu Kepala Kejaksaan Negeri Jember I Nyoman Sucitrawan, SH., MH.   Kajari Sucitrawan didampingi Kepala Seksi Intelijen Soemarno, SH., MH. dan Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara Choirul Arifin,SH., MH. (din)    …

Read More

Gelar Bimtek CMS Datun untuk Menunjang Kinerja

    Kejari Jember – Kepala Seksi  Perdata dan Tata Usaha Negara Choirul Arifin, SH., MH. bersama staf tata usaha mengikuti bimbingan teknis aplikasi Case Management System  Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara (CMS Datun).   Bimtek yang digelar secara hybrid oleh  JAM Datun ini akan berlangsung selama tiga hari, 19 – 21 Oktober 2022. Bimtek ini untuk menunjang kinerja pegawai tata usaha di bidang Datun.   Melalui aplikasi CMS Datun itu, sebagai sarana digitalisasi, kinerja Seksi Datun Kejari Jember menjadi lebih optimal.   Aplikasi ini ujga diharapkan dapat mempermudah…

Read More

Persiapan Angkot Gratis, Kasi Datun Tinjau Pengujian Kendaraan Bermotor

  Kejari Jember – Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara (Kasi Datun) Choirul Arifin, SH., MH. berkesempatan meninjau persiapan uji kendaraan bermotor di Kantor Pengujian Kendaraan Bermotor Kaliwates.   “Ini pra uji kendaraan bermotor untuk kegiatan Angkutan Kota (Anngkot) Gratis di Kabupaten Jember,” terang Choirul Arifin, Selasa, 18 Oktober 2022.               Choirul Arifin meninjau lokasi pengujian bersama sejumlah pejabat Dinas Perhubungan Kabupaten Jember.   Sebelumnya, Dinas Perhubungan telah menyampaikan permohononan pendampingan hukum untuk menjalankan kegiatan Angkutan Kota Gratis.   Kegiatan tersebut merupakan salah…

Read More