Dasar Bela Negara adalah Cinta Tanah Air

  Kejari Jember – Kepala Kejaksaan Negeri Jember I Nyoman Sucitrawan, SH., MH., mengikuti upacara peringatan Hari Bela Negara Ke-74 dan peringatan Hari Ibu ke-94 tahun 2022 di Kabupaten Jember.   Upacara digelar di depan Kantor Bupati Jember, di Jalan Sudarman pada Senin, 26 Desember 2022. Bupati Jember Hendy Siswanto menjadi inspektur upacara.   Menariknya, para pejabat upacara ini banyak diisi oleh perempuan. Mulai dari komandan upacara, pembaca pembukaan UUD 1945, Pembaca sejarah singkat Hari Ibu, pembaca ikrar bela negara, hingga pembaca doa.    Begitu pula dengan paduan suara yang terdiri…

Read More