PT KAI Daop 9 Jember Gandeng Jaksa untuk Hadapi Masalah Hukum

Kejari Jember – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 9 Jember menggandeng Kejaksaan Negeri (Kejari) Jember untuk mengatasi permasalahan hukum, khususnya dalam kasus perdata dan tata usaha negara. Langkah badan usaha milik negara melakukan kerja sama dengan Kejari Jember tersebut ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman atau memorandum of understanding (MoU). Penandatanganan oleh Kepala Kejaksaan Negeri Jember Zullikar Tanjung, SH., MH. dengan Vice Presindet PT. KAI (Persero) Daop 9 Jember Broer Rizal berlangsung di ruang kerja Kajari Jember, Rabu, 16 Februari 2022. Melalui kerja sama tersebut, Jaksa Pengacara Negara (JPN)…

Read More

Pulihkan Aset, Pemkab Gandeng Kejari Jember

Pulihkan Aset, Pemkab Gandeng Kejari Jember

Kejari Jember – Pemkab Jember memiliki persoalan hukum terkait dengan aset yang dimilikinya. Untuk memulihkannya, Pemkab Jember menggandeng Kejaksaan Negeri Jember. Kerja sama hukum bidang perdata dan tata usaha negara tersebut ditandatangani di ruang kerja Bupati Jember Hendy Siswanto, Senin, 12 April 2021. Bupati Hendy menyampaikan terima kasih atas kerja sama yang telah terjalin. Hal itu mendasari Pemkab Jember dalam mengurusi aset maupun dalam berurusan dengan pihak lain. “Tumpuan kita adalah bantuan hukum yang resmi diberikan oleh negara untuk Pemkab Jember, dalam hal ini sebagaimana yang dilakukan oleh Jaksa Pengacara…

Read More