Kejari Jember – Pelayanan hukum terbaik untuk masyarakat terus diupayakan oleh aparat penegak hukum (APH) di Kabupaten Jember. Ini terlihat dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) oleh Kejaksaan Negeri Jember dengan Kepolisian Resort Jember. FGD yang digelar pada Selasa, 21 Januari 2020, ini berlangsung di salah satu hotel di Jember, dengan mengangkat topik Sinergitas Penanganan Perkara. Kepala Kejaksaan Negeri Jember, Dr. Prima Idwan Mariza, SH., M.Hum. dalam paparannya mengungkapkan bahwa hukum harus bermanfaat besar bagi masyarakat. Agar kemanfaatan hukum benar-benar dirasakan masyarakat, APH harus bisa menghadapi tantangan yang ada saat…
Read More