Kejari Jember – Pengurus Daerah Ikatan Notaris Indonesia (INI) Jember – Bondowoso menyatakan siap mendukung program pemerintah dalam menyejahterakan pekerja melalui jaminan sosial ketenagakerjaan. “Kami siap mendukung program yang dicanangkan pemerintah. Memang ini aturan dari pemerintah, setiap pemberi kerja wajib menjamin kesejahteraan dari pekerjanya,” terang Muti’atul Khasanah, Ketua INI. Usai sosialisasi perlindungan tenaga kerja, Selasa, 08 September 2020, Muti’atul juga menyatakan seluruh anggota berkomitmen untuk mengikutsertakan karyawan kantor notaris di Jember dalam kepesertaan BPJamsostek. Muti’atul menyebut, keikutsertaan itu bisa dilakukan bertahap kepada semua karyawan. Namun, tegasnya, minimal notaris itu sendiri…
Read More